Postingan

Gambar
Pendalaman Terapi Shalat Bahagia Nama : Silvia Arma Affidatus S Nim : B75219077 Prodi : Ilmu Komunikasi Pada hari Sabtu tanggal 23 November 2019 telah dilaksanakan sebuah acara yang dinamai dengan Pendalaman Terapi Shalat Bahagia di Kun Yaquta Convention Centre yang bertempat di Jalan Siwalankerto Timur 1 No. 141 Surabaya. Acara ini diikuti oleh mahasiswa dan mahasiswi semester satu dan pasca sarjana yang meliputi prodi Ilmu Komunikasi, Manajemen Dakwah, Bimbingan Konseling Islam, dan Komunikasi Penyiaran Islam. Acara ini diadakan sebagai kuliah wada’ atau kuliah akhir semester ini. Program ini diciptakan oleh Prof. Dr. Moh Ali Aziz. Beliau merupakan guru besar pada fakultas Dakwah dan Komunikasi. Beliau lahir di Lamongan, 09 Juni 1957. Buku-buku yang telah beliau tulis adalah 60 Menit Terapi Sholat Bahagia (UIN Sunan Ampel Press 2012) sekaligus founder dan trainer Pelatihan Terapi Sholat Bahagia (PTSB), Bersiul di Tengah Badai (UIN Sunan Ampel Surabaya), Mengenal Tuntas A...